Kabid Dikdas Menutup Kegiatan Workshop IKM PLCC PGRI di SMPN 5 Kota Bima
Kegiatan PLCC PGRI yang di laksanakan selama 3 Hari dari tanggal 15,16 dan 18 Agustus 2022, yang di ikuti oleh 50 orang Guru Perwakilan SD yang ada di Kota Bima, Acara ini di Buka Oleh Bapak walikota Bima, H. Muhammad Lutfi SE, Kegiatan Workshop IKM di era digital ini
1. Kebijakan Walikota Bima Terhadap IKM
2. Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM)
3. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)
4. PSE dan pembelajaran Berdiferensiasi
5. Paltform Merdeka Mengajar (PMM)
6. Canva For IKM
7. Coaching dan Pengembalian keputusan yang bertanggung Jawab
8. Tpack By Silet.
Selama 3 Hari Kegiatan ini, di pilih 5 Peserta Terbaik dalam proses kegiatan ini.
1. Ramli (SDN 65 Jatibaru)
2. Wahyudin ( SDN 29 Tanjung)
3. Sulaiman ( SDN 60 Sambinae)
4. Nurnaningsih ( SDN 39 Rabadompu Barat)
5. Suharni ( SDN 66 Kuta)
Pada kesempatan ini kabid dikdas menyampaikan, agar peserta tidak langsung puas dengan ilmu yang di peroleh terus belajar dan di implementasikan pada satuan pendidikan masing-masing, InsyaAllah kegiatan Pengembangan SDM ini terus dilakukan Baik Daring maupun Luring, sehingga dapat mendukung peningkatan Mutu Pendidikan di Kota Bima...(MH)